• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Info Iklan
  • Kontak
Rabu, 19 November 2025
BAKLAK NEWS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLMONG RAYA
    • KOTAMOBAGU
    • BOLMONG
    • BOLMUT
    • BOLSEL
    • BOLTIM
  • SULUT
  • MINUT
  • NUSA UTARA
  • NASIONAL
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • HUKRIM
  • OPINI
  • LAINNYA
    • ENTERTAINMENT
    • FEATURED
    • INTERNASIONAL
    • LIFESTYLE
    • OLAHRAGA
    • PERISTIWA
    • TEKNOLOGI
    • WISATA
  • BERANDA
  • BOLMONG RAYA
    • KOTAMOBAGU
    • BOLMONG
    • BOLMUT
    • BOLSEL
    • BOLTIM
  • SULUT
  • MINUT
  • NUSA UTARA
  • NASIONAL
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • HUKRIM
  • OPINI
  • LAINNYA
    • ENTERTAINMENT
    • FEATURED
    • INTERNASIONAL
    • LIFESTYLE
    • OLAHRAGA
    • PERISTIWA
    • TEKNOLOGI
    • WISATA
No Result
View All Result
Morning News
No Result
View All Result
Home Nusa Utara

Pemerintah Kampung Lesah Tambah Ilmu Pengelolaan Dana Desa Lewat Sosialisasi Hukum

Robert Lalenoh by Robert Lalenoh
Rabu, 16 Juli 2025
in Nusa Utara, Sitaro
0
Pemerintah Kampung Lesah Tambah Ilmu Pengelolaan Dana Desa Lewat Sosialisasi Hukum

BAKLAK.NEWS, SITARO — Pemerintah Kampung Lesah di bawah komando Kapitalau (Kepala Desa/Kampung) Roosevelt Hendra Derek terus meningkatkan kapasitas pengelolaan keuangan desa dengan mengikuti kegiatan Sosialisasi Hukum tentang Pengelolaan Anggaran Dana Desa (ADD) yang digelar di Aula Kampung Apengsala, Kecamatan Tagulandang, Rabu (16/7/2025).

Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Wakil Bupati Kepulauan Sitaro, Heronimus Makainas, SE, MM, yang dalam sambutannya menekankan pentingnya pemahaman regulasi sebagai dasar utama dalam pengelolaan dana desa.

“Pemahaman terhadap regulasi sangat penting agar penggunaan anggaran desa benar-benar tepat guna dan tepat sasaran. Pemerintah desa harus memahami aturan main, agar tidak terjadi kekeliruan yang bisa berdampak hukum,” kata Makainas.

Kegiatan menghadirkan dua narasumber utama, yakni Kepala Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Sitaro, Muhammad Jufri Tabah, SH, MH, serta Ipda Recky Madoa, SH, dari Polres Sitaro.

Materi yang disampaikan difokuskan pada aspek hukum, pengawasan, dan tata kelola dana desa yang sesuai peraturan.

Dalam pemaparannya, Jufri Tabah menjelaskan bahwa kegiatan ini juga merupakan bagian dari sosialisasi aplikasi Jaksa Garda (Jaga) Desa, sebuah inovasi dari Kejaksaan Republik Indonesia yang bekerja sama dengan Kementerian Desa untuk mendampingi dan mengawasi penggunaan dana desa.

“Sehingga memudahkan pemerintah desa dalam pengelolaan dana desa sekaligus fungsi pengawasan bagi kami untuk kegiatan–kegiatan di desa,” tutur Jufri.

Ia menambahkan, sosialisasi ini bertujuan untuk mencegah sejak dini potensi penyalahgunaan anggaran.

“Ini tujuannya untuk pencegahan preventif, bagaimana agar pengelolaan dana desa ini tidak disalahgunakan atau diselewengkan,” ujarnya.

Sementara itu, Kapitalau Roosevelt Hendra Derek menyampaikan apresiasinya atas pelaksanaan sosialisasi ini. Ia menegaskan komitmen pemerintah Kampung Lesah untuk mengelola ADD secara transparan, akuntabel, dan sesuai ketentuan.

“Kegiatan seperti ini sangat penting agar kami tidak hanya mengelola dana dengan benar, tetapi juga memahami aspek hukumnya. Ini menjadi bekal agar pengelolaan ADD di Kampung Lesah berjalan sesuai aturan dan berdampak langsung bagi masyarakat,” kuncinya.

Turut hadir dalam kegiatan ini, perwakilan dari PMD, Agus Tambeke, camat Tagulandang, Norbert A. Sakendatu, serta perangkat kampung Lesah. (gustap)

Related Posts

Kabar Gembira Jelang Natal dan Tahun, Bupati Chyntia akan Salurkan Bantuan Pangan Beras Plus Minyak Goreng
Nusa Utara

Kabar Gembira Jelang Natal dan Tahun, Bupati Chyntia akan Salurkan Bantuan Pangan Beras Plus Minyak Goreng

Jumat, 14 November 2025
Terus Berjuang Tingkatkan Kualitas Layanan Internet, Bupati Chyntia Hadiri Forum Akselerasi Infrastruktur Digital Bersama Gubernur YSK
Nusa Utara

Terus Berjuang Tingkatkan Kualitas Layanan Internet, Bupati Chyntia Hadiri Forum Akselerasi Infrastruktur Digital Bersama Gubernur YSK

Kamis, 13 November 2025
BSG Cabang Siau Dorong Literasi Keuangan dan Dukung UMKM Melalui Inovasi Produk Unggulan
Nusa Utara

BSG Cabang Siau Dorong Literasi Keuangan dan Dukung UMKM Melalui Inovasi Produk Unggulan

Selasa, 11 November 2025
Pemkab Sitaro Gandeng OJK dan Bank SulutGo Gelar Gerakan Nasional Cerdas Keuangan
Nusa Utara

Pemkab Sitaro Gandeng OJK dan Bank SulutGo Gelar Gerakan Nasional Cerdas Keuangan

Selasa, 11 November 2025
CHIKA BERANI Kembali Gelar Rolling Eselon II, Ada Pejabat Nyaris Dibuang Rezim Sebelumnya Kini Dipercaya Tempati Posisi “Singa”
Nusa Utara

CHIKA BERANI Kembali Gelar Rolling Eselon II, Ada Pejabat Nyaris Dibuang Rezim Sebelumnya Kini Dipercaya Tempati Posisi “Singa”

Senin, 10 November 2025
Ada Apa? Kepala Lapas Klas IIB Ulu Siau Temui Bupati Chyntia
Minut

Ada Apa? Kepala Lapas Klas IIB Ulu Siau Temui Bupati Chyntia

Sabtu, 8 November 2025
Next Post

Wabup Deddy Ucapkan Selamat kepada Tahlis Gallang setelah Dilantik Pj Sekprov Sulut

Please login to join discussion

POPULAR NEWS

Diduga Arahkan Pendukung Pilih Paslon PDIP dan Perindo, Anggota DPRD Sitaro Bob N Janis Terancam Dipecat

Diduga Arahkan Pendukung Pilih Paslon PDIP dan Perindo, Anggota DPRD Sitaro Bob N Janis Terancam Dipecat

Sabtu, 14 Desember 2024
TERUNGKAP! Ini Penyebab  Pemuda Asal Kampung Humbia Tagulandang Selatan Nekat Gantung Diri

TERUNGKAP! Ini Penyebab  Pemuda Asal Kampung Humbia Tagulandang Selatan Nekat Gantung Diri

Kamis, 22 Mei 2025
Ada Pelamar “Siluman” Lolos Verifikasi Berkas Seleksi PPPK di Minut? Begini Tanggapan Kepala BKPSDM

Ada Pelamar “Siluman” Lolos Verifikasi Berkas Seleksi PPPK di Minut? Begini Tanggapan Kepala BKPSDM

Rabu, 26 Februari 2025
Ada Darah Keluar dari Hidung Mayat yang Ditemukan  di Kampung Binalu Siau Timur Selatan, Ini Pejelasan Kapolsek IPDA Recky Madoa

Ada Darah Keluar dari Hidung Mayat yang Ditemukan di Kampung Binalu Siau Timur Selatan, Ini Pejelasan Kapolsek IPDA Recky Madoa

Kamis, 10 Juli 2025
IRONIS! Diduga ini Penyebab Pemuda Asal Kampung Birakiama Kabupaten Sitaro Nekat Gantung Diri

IRONIS! Diduga ini Penyebab Pemuda Asal Kampung Birakiama Kabupaten Sitaro Nekat Gantung Diri

Kamis, 12 Juni 2025

EDITOR'S PICK

32 Anggota Paskibraka Kabupaten Sitaro Dikukuhkan, Ini Pesan Bupati Chyntia I Kalangit

32 Anggota Paskibraka Kabupaten Sitaro Dikukuhkan, Ini Pesan Bupati Chyntia I Kalangit

Jumat, 15 Agustus 2025
KPU Bolsel Tetapkan DPT Pilkada 2024 Sebanyak 52.834 Pemilih

KPU Bolsel Tetapkan DPT Pilkada 2024 Sebanyak 52.834 Pemilih

Kamis, 19 September 2024
Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 di Kotamobagu

Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 di Kotamobagu

Senin, 28 Oktober 2024
Disdikbud Bolsel dan BGP Luncurkan Program Kemitraan Pendidikan Inklusif

Disdikbud Bolsel dan BGP Luncurkan Program Kemitraan Pendidikan Inklusif

Selasa, 17 September 2024

BAKLAK.NEWS

Kebebasan adalah semangat yang memberikan keberanian untuk dijadikan modal kepercayaan kepada publik. Kami yakini, publik akan berada di gerbang semangat pers Indonesia. Publik jenuh akan Pers yang dikuasai oleh politisi, pengusaha berkepentingan, dan pemodal yang mencari kekuasaan.
Kami hadir untuk tidak menjadi pers politisasi, apalagi pers kekuasaan. Salam

KATEGORI

  • Advetorial
  • Berita Utama
  • Bitung
  • Bolmong
  • Bolmut
  • Bolsel
  • Boltim
  • Ekonomi
  • Entertainment
  • Featured
  • Hukrim
  • Internasional
  • Kotamobagu
  • Lifestyle
  • Minut
  • Nasional
  • Nusa Utara
  • Olahraga
  • Opini
  • Peristiwa
  • Pilihan Redaksi
  • Politik
  • Sitaro
  • Sulut
  • Teknologi
  • Terkini
  • Wisata

SOSIAL MEDIA KAMI

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Info Iklan
  • Kontak

© 2021 BAKLAK.NEWS - dev by PRATAMATECH.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLMONG RAYA
    • KOTAMOBAGU
    • BOLMONG
    • BOLMUT
    • BOLSEL
    • BOLTIM
  • SULUT
  • MINUT
  • NUSA UTARA
  • NASIONAL
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • HUKRIM
  • OPINI
  • LAINNYA
    • ENTERTAINMENT
    • FEATURED
    • INTERNASIONAL
    • LIFESTYLE
    • OLAHRAGA
    • PERISTIWA
    • TEKNOLOGI
    • WISATA

© 2021 BAKLAK.NEWS - dev by PRATAMATECH.