Tunjang Program Pangan Presiden Prabowo, Pemerintah Kampung Buha Gandeng TNI-Polri Manfaatkan Lahan Tidur Untuk Pertanian
BAKLAK.NEWS, SITARO — Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan yang diinisiasi oleh Presiden Prabowo Subianto, Kapitalau (Kepala Desa/Kampung) Buha, Kecamatan Tagulandang Selatan, Barsel Dendaluhe, bersama...