Pemerintahan CHIKA-BERANI Buka Kesempatan Tugas Belajar Bagi Tenaga Kesehatan
BAKLAK.NEWS, SITARO — Sebuah gebrakan terus dibuat Bupati Chyntia I Kalangit dan Wakil Bupati Heronimus Makainas (CHIKA-BERANI). Kali ini dilakukan dengan membuka kesempatan tugas belajar...